MENGAPA PERLU ASESMEN NASIONAL? Asesmen Nasional sebagai bentuk Evaluasi Sistem Pendidikan yang dilakukan oleh Pemerintah Pusat, diperlukan dalam rangka memperoleh informasi yang akurat dan komprehensif untuk menghasilkan Profil Pendidikan. Profil Pendidikan merupakan laporan komprehensif mengenai layanan pendidikan sebagai…